Deadline Atau Dateline
Deadline Atau Dateline - Makna dan arti kata Deadline beserta Contohnya dalam kalimat. Bagi Anda yang bekerja dengan dibatasi waktu, pastinya tidak asing lagi dengan kata “deadlineâ€. Kata ini sering diucapkan seseorang terkait dengan pekerjaannya dan diikuti dengan kinerja yang keras. Sebenarnya, apa yang dimaksud dengan kata deadline? Apa bedanya dengan kata dateline? Berikut ini penjelasan sekaligus contoh penerapannya.
Pada dasarnya, deadline merupakan istilah yang berasal dari bahasa Inggris. Namun, karena sudah sangat sering digunakan masyarakat Indonesia dengan pencampuran dalam kalimat Indonesia, tak ayal kata ini seakan seperti sudah menjadi bagian dari kata Indonesia. Secara bahasa Indonesia, deadline mempunyai arti batas waktu akhir memasukkan tugas atau pekerjaan.
Ada beberapa orang yang menganggap bahwa deadline dan dateline sama. Meskipun mempunyai pengucapan yang hampir sama, namun makna yang terkandung di kedua kata tersebut sedikit berbeda. Berdasarkan google penterjemah, kata deadline lebih dimaksudkan pada batas waktu mengerjakan sesuatu, sedangkan dateline lebih menggambarkan pada garis penanggalan. Namun begitu, masyarakat Indonesia sering mengartikannya sama, batas akhir mengerjakan sesuatu.
Sumber artikel. KLIK tulisan berwarna biru di bawah ini:
>>> Deadline Atau Dateline <<<
Posting Komentar untuk "Deadline Atau Dateline"